Tag Archives: Update
Update WordPress 2.8
Sehabis maghrib tadi sengaja login hanya sebatas pengen mengecek blog yang sebelumnya sempet gak bisa diakses akibat adanya kelupaan memperpanjang domain. Tapi sekarang alhamdulillah sudah bisa dibuka kembali 😀 Setelah WP-Admin terbuka, tertera informasi bahwa available untuk WP 2.8. Lantas, mencoba upgrade WordPress terbaru itu.
Untuk menghindari ketidaksabaran proses update, ketika melakukan proses tersebut sambil plurking, dan ada beberapa respon dari beberapa Plurker menanyakan perbedaan yang ada dari versi sebelumnya. Boro-boro tahu, prosesnya saja gagal terus akibat koneksi itu. Dan, karena ada juga yang bercanda meminta review-nya, saya comot saja dari postingan lain yang sudah ada (LOL)